Kalo temen2 pake wordpress dan baru aja nih update ke 4.2.2 terjadi permasalahan yaitu field untuk menulis jadi blank alias tidak bisa diedit dan ditulis.
Gawat nih web authority jadi macet dong. Tenang aja yah temen2, ada solusi yang simple yaitu dengan menambah 1 line aja di wp-config.php
Buka melalui ftp program, cpanel bisa, winscp atau filezilla juga bisa. Kalau saya pake andftp android.
Tambahkan dibagian bawah
define('CONCATENATE_SCRIPTS',false);
Simpan dan tutup ftp. Dan refresh halaman edit posting.
Selamat mencoba yah. Seperti pada screenshot yah icon2 itu akan muncul kembali and we are back to business.
Comments