Recommended control panel untuk Cloudatcost VPS - Beberapa saat yang lalu saya membeli developer2 pada cloudatcost. Dan sudah beberapa control panel yang saya coba trial dan error. Beberapa diantaranya adalah: serverpilot, centoswebpanel dan vestacp.
Pada serverpilot ini, sepertinya vps ini tidak cocok dengan control panel ini. Setelah beberapa hari, kemungkinan besar log file membengkak dan harddisk menjadi penuh sehingga maksimal seminggu, vps menjadi hang tidak berfungsi lagi.
Pada centoswebpanel, saya tidak berhasil melakukan installasi pada vps ini. Sehingga saya skip aja.
Yang terakhir saya memakai semua resource untuk menggunakan vestacp dan ternyata server bertahan lama sekali. Sehingga saya memutuskan untuk memakai live pada beberapa website dengan konfigurasi standard vestacp, dan ram saya pakai 512mb, harddisk 10GB alias separuh dari resource yang ada. Saya memakai php5.4 saja standardnya karena waktu yang lalu saya ganti dengan php5.5 menjadi error pada php-xml nya.
Jadi kesimpulannya, cloudatcost bisa dipakai sebagai server dan live asal sering2 dibackup menghindari hal2 yang tidak diinginkan. Dengan menggunakan cloudflare mungkin bisa dipakai untuk web yang trafik nya tinggi. Karena vestacp tidak memakan memori yang banyak.
Tutorialnya disini
beli VPS di www.cloudatcost.com pakai kupon
ABEpYgA7E2
Dapatkan diskon 60% untuk semua pilihan server anda.
Selamat mencoba....
Comments